
di suatu tempat, entah di mana...
di dunia,,,,
seseorang menunggumu,
berdoa seperti doa yang kau ucapkan
sehabis sholat....
pada suatu saat, entah...
di dunia,,,,
seseorang merinduimu,
berjaga-jaga seperti malam-malammu
yang berlalu sangat lambat....
seseorang menunggu, merindu,
berjaga dan berdoa...
di suatu tempat...pada setiap...
seperti engkau...
selalu,,,,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar